Penulis: Danar Adi Laksono, Riko Nofendra, Heru Dibyo Laksono
ISBN:
Bahasa: Indonesia
Cetakan: Pertama, 2022
Jumlah Halaman: 137 halaman
Ukuran Buku: 15,5 cm x 23 cm
Sinopsis :
Buku ini berisi kumpulan program untuk pemodelan dan analisa domain frekuensi untuk fungsi alih lingkar terbuka sistem kendali pesawat tempur dengan PIDTune. Program ditulis dengan menggunakan bahasa pemograman Matlab. Untuk model sistem kendali pesawat tempur dinyatakan dalam bentuk fungsi alih. Untuk perancangan pengendali digunakan modul PIDTune yang terdapat pada Matlab. Adapun jenis – jenis pengendali yang dirancang meliputi pengendali Integral (I), pengendali Proporsional (P), pengendali Proporsional Integral (PI), pengendali Proporsional Diferensial (PD), pengendali Proporsional Integral Diferensial (PID), pengendali Proporsional Diferensial Dengan Filter Orde Pertama Pada Bagian Diferensial (PDF) dan pengendali Proporsional Integral Diferensial Dengan Filter Orde Pertama Pada Bagian Diferensial (PIDF).
o Sistem Kendali
o Pemodelan Sistem Kendali Pesawat Tempur
o Analisa Sistem Kendali Pesawat Tempur Dalam Domain Frekuensi Dengan Pengendali Proporsional (P)