Optimalisasi Cegah Stunting Di Nagari Tandikek

Penulis: Dr. Azrimaidaliza, SKM, MKM, Puti Azzra Thasya, Sri Wahyuni, Navida Kezia Sinai, Humairah Faradila, Vina Panduwinata

ISBN: 

Bahasa: Indonesia

Cetakan: Pertama, 2023

Jumlah Halaman:  93 halaman

Ukuran Buku: 15,5 cm x 23 cm

 

Sinopsis :

Buku ini disusun sebagai penambah wawasan dan informasi atau referensi mengenai upaya pencegahan stunting di Nagari Tandikek. Buku ini pada dasarnya merupakan gambaran pelaksanaan program khusus kesehatan pada kegiatan kuliah kerja nyata yang dilaksanakan oleh mahasiswa-mahasiswa Universitas Andalas di salah satu nagari di Propinsi Sumatera Barat, tepatnya di Nagari Tandikek yang berada di Wilayah Kecamatan Patamuan, Kabupaten Padang Pariaman. Pada bagian awal disampaikan profil Nagari Tandikek dan berikutnya disampaikan program kesehatan yang telah dilaksanakan khususnya stunting.

Read 1471 times Last modified on Kamis, 19 Januari 2023 09:46