Pengantar Jurnalistik

Penulis: Dr. Elva Ronaning Roem, M.Si | Diego, M.Ikom, M.Sos | Winda Vanisya, M.Ikom

ISBN: 

Bahasa: Indonesia

Cetakan: Pertama, 2024

Jumlah Halaman: 186 halaman

Ukuran Buku: 15,5 cm x 23 cm

 

Sinopsis :

Jurnalistik adalah kegiatan komunikasi menggunakan media massa untuk menyampaikan pesan atau informasi kepada khalayak secara tidak langsung dan satu arah. Dengan kemajuan teknologi di era konvergensi, media massa mengalami perkembangan dinamis. Internet telah mengubah ruang berita, mendorong inovasi untuk menghadirkan berita lebih cepat kepada masyarakat. Komunikasi massa tidak langsung mengalami perubahan menjadi komunikasi langsung di era media baru, memungkinkan audiens untuk merespon atau memberi tanggapan terhadap isu.

Read 483 times